Contoh Membuat Flowcart


1. Penilaian
    Komponen : Hadir, UTS, UAS, Tugas
    bila kehadiran < 70% nilai langsung E
    nilai di hitung dengan rumus NA=(0,1 x Hadir)+(0,25 x UTS)+(0,25 x UAS)+(0,4 x Tugas)
    nilai huruf di lihat dari nilai akhir dengan catatan sbb:
    A: NA > 85
    B: 84 > NA >80
    C: 79 > NA > 50
    D: 49 > NA > 30
    E : NA < 29


2. Pembelian Barang toko ABC
    bila pelanggan maka berapapun nilai belanja di korting 10%, 
    bila nilai belanja di atas  -Rp 200.000 di korting 5%
                                        -Rp 300.000 di korting 7,5%
                                        -Rp 500.000 di korting 10%
bila dalam belanjaan terdapat barang sbb (minyak,susu bubuk)maka diberi cashback 10.000, cashback ini mengurangi nilai belanja,
bila total yang dibayar di atas Rp 500.000 maka diberi payung.