Manajemen Teknologi Infomasi

Pola Konsumen
Untuk membeli barang konsumen hanya perlu satu klik. Konsumen lebih mobile, produsen harus mengimbangi . Smartphone membuat informasi mudah didapatkan. Berbagai informasi menjadi lebih cepat tersebar, baik atau buruk. Jarak tidak membatasi di dunia Internet.

Teknologi dan bisnis
Hubungan teknologi dengan bisnis menjadi semakin pervasive. Bisnis memanfaatkan teknologi lebih dari sekedar hanya sistem informasi. Teknologi tidak lagi hanya dipakai sebagai manajemen dalam perusahaan. Teknologi harus mengakomodasi dotComwar dan Transaksi dan pengelolaan pelanggan harus memanfaatkan Internet.

Teknologi dan Produktivitas
  1. Teknologi mampu meningkatkan produktivitas karyawan
  2. Teknologi mampu meningkatkan kualitas dari layanandan produk
  3. Teknologi mampu memudahkan koordinasi dan komunikasi, meskipun berbeda lokasi
Strategi Bersaing dotCom
  1. Low cost : efisiensi
  2. Differentiation : inovasi
  3. Strategi bisnis seperti apa yang dipilih oleh perusahaan bergantung pada visi-misi dan strategi, low cost, differentiation, atau keduanya
Toko 24 Jam dotCom
  1. Pentingnya promosi
  2. Teknologi merupakan strategi efisiensi dan inovasi sekaligus
  3. Teknologi mampu mengurangi biaya produksi
  4. Inovasi teknologi meningkatkan keunggulan dibanding pesaing
  5. Komunikasi menjadi lebih mudah
  6. Kantor buka 7 kali 24 jam (plus-minus?)
  7. Koneksi internet menjadi sangat krusial
Manajemen TI dalam Organisasi
  1. Manajemen Sumberdaya
  2. Kepemimpinan TI (CIO)
  3. Seluruh kegiatan manajerialsangat bergantung pada teknologi
  4. Olehkarena itu manajemen dan pengelolaan teknologi penting bagi kelangsungan perusahaan
Manajemen Sumberdaya
  1. Infrastruktur Teknologi
    Hardware, software, dan jaringan yang membuat organisasi mampu melakukan bisnis dan berbagi informasi antar unit bisnis dan juga partner
  2. Sumberdaya Manusia
    Profesionaldi bidang TI yang mampu memadukan antara teknologi, bisnis, dan kemampuan komunikasi untuk mengelola sumberdaya TI
  3. Bisnis Proses
    Memastikan bahwa bisnis dan tenaga professionalTI harus berjalan beriringan seiring dengan proses bisnis dalam perusahaan


Kepemimpinan TI
Kepemimpinan tertinggi bidang TI dalam sebuah organisasi berama CIO (chief information officer). CIO dipilih dengan kriteria kemampuan bidang manajerial dan teknologi informasi.

0 komentar

Post a Comment